Adsense untuk Pencarian telah disempurnakan

demikian info baru yang didapat dari google adsense, bahkan team ads google ini menyajikan informasinya secara komunikatif yaitu melalui fasilitas video youtube.



emang sih tampilannya jadi lebih keren, dan hasilnya sepertinya lebih maksimal, dimana hasil search akan lebih mendahulukan web kita dan lebih spesifik.

langkah-langkah2nya cukup mudah, tinggal masuk masuk ke get ads lalu ikuti langkah2nya seperti yang ditayangkan di video. di bawah ini :



kalo misalkan anda termasuk fakir benwith, sehingga susah ngebuka video tersebut, baiklah saya akan gambarkan langkah-langkahnya.

setelah masuk ke halaman get ads, maka klik lagi di menu adsense for search, maka anda akan menemukan pilihan setting untuk adsense for search.

di halamana tersebut anda akan menemukan jenis pencarian dengan dua pilihan, pilih yang pertama paling atas hanya situs yang saya pilih, di kolom bawahnya, masukan blog-blog yang akan dijadikan referensi hasil pencarian, dan tentunya blog itu milik anda. ingat tulis satu url per baris.

kemudian, pada kolom selanjutnya isi kata kunci opsional. nah disini isilah kata kunci yang kamu kira penting untuk blog yang anda gunakan untuk ladang iklan, jangan lupa pisahkan dengan spasi.

untuk selanjutnya, bahasa yang digunakan tergantung content blog yang anda punya, dan lokasi domain hasil seacrh juga tergantung lokasi anda, selanjutnya buat chanel baru, dan next.

dihalaman selanjutnya anda diberi pilihan themes skin dari form pencarian, sesuaikan dengan blog yang anda buat, dan lanjutkan dengan menekan tombol next/lanjut.

kemudian ambil code yang bisa di pasang di blog anda, lalu nikmati adsense for search di blog anda dan tunggulah dollar mengalir dari situ.

selamat menunggu dollar

0 komentar: